Monitor Booking Meja
8 November 2023
Monitor booking meja adalah solusi yang sangat membantu situasi ruangan kerja untuk mengelola meja rapat mereka dengan lebih fleksibel dan juga efisien. Tidak hanya dapat meningkatkan efisiensi penggunaan meja/desk ruang kerja, dengan adanya monitor booking meja ini, pengguna dapat memastikan bahwa setiap meja rapat digunakan secara efisien dan tidak ada ruang yang terlalu kosong ataupun terlalu penuh. Produktivitas karyawan juga dapat ikut meningkat karena karyawan hanya memesan ruangan kerja yang sesuai dengan kebutuhan mereka. Selain itu, dengan adanya desk booking device untuk memesan meja rapat ini, pengguna dapat mengoptimalkan pengunaan ruang kerjanya dan juga mengurangi biaya yang tidak diperlukan hanya untuk membuat ruangan baru. Diluar itu semua, monitor booking meja yang kami tawarkan ini sudah dilengkapi dengan fitur keamanan yang dapat memastikan bahwa hanya pengguna berwenang saja yang dapat mengakses ruang kerja.
Beberapa fitur yang terdapat di monitor booking meja ini antara lain :
- Interactive Maps: Terdapat peta interaktif yang memungkinkan pengguna untuk melihat ketersediaan ruang kerja secara real-time. Peta interaktif ini memudahkan pengguna untuk memilih meja kerja yang sesuai dengan kebutuhan mereka dan ketersediaan meja kerjanya sudah disesuaikan dengan warna.
- Desk Occupancy Sensor: Desk Booking Device ini memiliki sensor okupansi yang dapat membantu pengguna untuk medeteksi penggunaan ruang kerja Anda. Sensor ini dapat memberikan informasi tentang ketersediaan ruang kerja dan membantu Anda mengoptimalkan penggunaan ruang kerja Anda.
- E-Ink Desk Screen: Layar E-Ink ini menampilkan informasi tentang ketersediaan ruang kerja dan memungkinkan pengguna untuk memesan ruang kerja secara langsung dari layar.
- Sistem booking yang sangat mudah : Pengguna dapat langsung melakukan booking secara langsung melalui aplikasi seperti Microsoft Teams, atau lainnya tanpa harus bersusah. Pengguna juga bisa membooking langsung dari layar ataupun melalui office map.
- Desain yang professional : Monitor booking meja ini hanya memiliki ukuran 4,2" dengan sistem instalasi yang sangat mudah serta maintenance yang minimum sehingga tidak akan menyulitkan pengguna selama pemakaian.
Untuk informasi lebih lanjut dan pemeanan silahkan hubungi kami.
Baca juga
Tour Indonesia dengan Sternlec ST500
Tour Guide Speaker
Tour Guide Wireless Sternelec ST500
Wireless Tour Guide Sternelec ST500
SmartVision 40